17 April 2006

The Institute for Ecosoc Rights


LEMBAGA perkumpulan ini bermaksud menegakkan dan memajukan hak-hak asasi manusia di Indonesia, khususnya hak-hak ekonomi, sosial dan budaya. Kami juga mengusahakan akuntabilitas publik dari praktik bisnis yang mempengaruhi hajat hidup orang banyak. Untuk jadi anggota, calon harus menyetujui anggaran dasar dan anggaran rumah tangga lembaga ini dan semua peraturan perkumpulan dan bersedia melaksanakan usaha-usaha perkumpulan. Calon anggota harus lebih dahulu diusulkan oleh anggota perkumpulan dan direkomendasikan oleh dua organisasi lain. Sumber pendanaan berasal dari usaha-usaha, sumbangan dan hibah tanpa ikatan dan tak bertentangan dengan asas dan tujuan perkumpulan ini.

Program Kerja!

Setiap saat diperlukan jangan kiranya ragu menghubungi kami!




English version

This association targets at helping enforce and advance basic human rights in Indonesia and in the world, particularly economic, social and cultural rights. We also fight for demanding public accountability of business practices that affect people’s lives.

To be a member of this association, the candidate shall be recommended by existing members and by at least two other related organizations.


If you need more information about us, don't hesitate to contact us.

No comments:

Post a Comment